Kamis, 19 Mei 2011

DO'A KETIKA BERBUKA PUASA

Do'a Ketika Berbuka Puasa -


"ALLOHUMMA LAKA SHUMNAA WA'ALAA RIZQIKA AFTHORNAA

FA TAQABBAL MINNAA INNAKA ANTAS SAMII'UL 'ALIIMU".


Artinya:


'Ya Allah, untuk-Mu lah kami berpuasa, dan dengan rizki-Mu kami berbuka,

maka terimalah puasa kami, sesungguhnya Engkau adalah Dzat Yang Maha mendengar

lagi Maha Mengetahui'.

0 komentar:

Tinggalkan Komentarmu